Halaman

Minggu, 14 Oktober 2018

Literasi Sebagai Filter Informasi di Era Milenial

(sumber: hipwee.com)
Perkembangan teknologi khususnya di bidang informasi telah berkembang pesat. Sangat banyak aplikasi maupun situs yang menawarkan ketersediaan informasi hanya dalam hitungan detik di tangan penggunanya. Menurut Kompas.com, di Indonesia sendiri telah terdata sekitar 43.000 media massa online yang dapat diakses. Informasi saat ini layaknya udara yang selalu berhembus dan mudah didapatkan.